Wednesday, May 22, 2013


Bisnis Rumahan Dengan Modal Pas-pasan


By on 9:04 AM

Bisnis Rumahan Dengan Modal Pas-pasan - Memiliki usaha sendiri saat ini sedang menjadi tren yang santer terdengar. Banyak orang mulai bermunculan seminartraining, workshop bahkan buku-buku tentang wirausaha bahkan banyak juga ajakan untuk menjadi wirausaha dan meninggalkan pekerjaan utama anda menjadi karyawan.

Banyak juga ternyata yang mampu meraih sukses menjadi pebisnis , akan tetapi cukup banyak juga yang gagal dikarnakan tidak mampu untuk melangkah ketika terjadi masalah atau hambatan dalam bisnis nya yang datang satu per satu.
Bisnis Rumahan Dengan Modal Pas-pasan
Bisnis Rumahan Dengan Modal Pas-pasan

Bisnis Rumahan Dengan Modal Pas-pasan

Saat ini,melakukan bisnis rumahan seakan-akan memiliki daya tarik magnet yang sangat kuat untuk siapa saja yang ingin meninggalkan pekerjaannya dan mulai beralih menekuni bisnis rumahan tersebut. Akan tetapi, apakah anda siap untuk menjadi seoarang Wira Usaha Bisnis Rumahan sejati.

Berikut tips-tips menjalankan Bisnis Rumahan bagi pemula:

  1. Persiapkankan lah Mental baja yang Kuat. Untuk menjadi pebisnis pemula tentu saja mental yang kuat perlu anda tanamkan dalam diri anda sendiri karena segala resiko dan sesuatu yang akan terjadi dalam berbisnis pasti ada. Anda harus benar-benar siap akan mental untuk mengorbankan waktu, modal dan tenaga anda untuk membangun semua impian Bisnis rumahan anda.
  2. Persiapkan semua jenis keperluan bisnis rumahan yang akan anda jalankan nanti. Anda tidak perlu membuat seusatu yang baru, tapi yang paling penting disini adalah keunikan. Keunikan inilah yang akan membantu Bisnis rumahan anda naik. 
  3. Ciptakanlah merek atau brand sendiri.
  4. Memasarkan secara offline maupun online.
  5. Buatlah Rencana kemajuan Bisnis Rumahan anda secara bertahap.
  6. Buatlah Visi dan Misi Bisnis Rumahan anda dengan jelas.
  7. Mencari Tempat Usaha yang Strategis untuk Bisnis Rumahan anda.
  8. Hadapilah segala macam bentuk kegagalan dengan cerdas.
  9. Cerdaslah untuk mengelola keuangan Bisnis Rumahan anda.
Terkadang untuk memulai sesuatu itu adalah hal yang sulit, tapi yakinlah jika Bisnis Rumahan anda sudah berjalan maka anda akan mendapatkan untung yang bisa anda rasakan.

Tukang Coding
Judul: Bisnis Rumahan Dengan Modal Pas-pasan
Review oleh: Tukang Coding | Template TreTans 1.0
Update pada: 9:04 AM | Rating: 4.5

Comment for "Bisnis Rumahan Dengan Modal Pas-pasan"

0 comments

Post a Comment